Belajar Bahasa Inggris Metode Emil Krebs Pelajaran 17

Belajar Bahasa Inggris Metode Emil Krebs Pelajaran 17

Pada sesi kali ini akan diperdengarkan mengenai dua orang tokoh yang akan saling berbicara atu bercakap melalui sambungan telepon. Diharapkan kalian dapat menambah kosa kata baru dan tentunya tau lebih mengenai frasa-frasa yang akan digunakan saat melakukan kontak via telepon. Selamat menyimak dan semoga kalian dapat menyerap ilmunya dengan cepat. Check this out!.

Judul      : Belajar Bahasa Inggris
Metode   : Emil Krebs
Episode  : 17


Belajara Bahasa Inggris Metode Emil Krebs
Pelajaran 17

PERCAKAPAN 1

Listen the telephone conversation!
Dengarkan percakapan telepon ini!

Hello John, It's Marry
Helo John, ini aku Mery

Hello sister. How are you?
Helo saudari. Apa kabar?

Fine thanks. How are you doing in San Francisco?
Baik terimakasih. Apa yang kau lakukan di San Francisco?

I am doing great. We have seen the golden gate bridge and we were at the beach
Saya melakukan hal hebat. Kami telah melihat gerbang jembatan emas dan berada di pantai

How long are you staying there brother?
Berapa lama kau akan tinggal di sana saudara?

I don't know
Aku tidak tau


PERCAKAPAN 2

Have you been to an American restaurant John?
Apakah kamu sudah ke retoran Amerika John?

I've been at the Blue Sea restaurant
Saya pernah ke restoran blue sea

What type of restaurant is it?
Restoran tipe apakah itu?

This is a Sea Food restaurant
Restoran makanan laut

And have tried a cheese burger and onion rings?
Dan apakah kamu pernah mencoba burger keju dan cincin bawang?

No I haven't been to a fast food restaurant
Tidak saya belum pernah ke restoran cepat saji

0 Response to "Belajar Bahasa Inggris Metode Emil Krebs Pelajaran 17"

Post a Comment

Tidak diperuntukkan untuk mengujar kebencian dan sara. Berkomentar lah dengan sehat. Trims.